Temui Chip & Dale dan Clarice di Main Street

Terletak di
Main Street, U.S.A.  di
Hong Kong Disneyland Park
Selalu ada suasana kebahagiaan dan tawa ketika trio yang menyenangkan ini menghibur kita dengan kehadiran mereka. Inilah kesempatan Anda untuk bertemu mereka dari dekat, jadi masuklah untuk berfoto! Waktunya berpesta!
Tidak Ada Waktu

Peta