Pengeras Suara
Beberapa atraksi dan lokasi layanan menerima sebuah sinyal dari pemancar yang di pasang di atas untuk memperkuat suara melalui sebuah loop induktif—sehingga ini menjadi bantuan pendengaran bagi pengguna alat bantu dengar. Loop Induktif adalah alat pengatur suara yang tersedia di beberapa atraksi jenis-teater, di kantor Pelayanan Tamu dan jendela loket tiket. Tidak di pungut biaya. Anda bisa memintanya pada Cast Member di lokasi berikut:
- Loket Tiket
- Hubungan Tamu, Pintu Masuk Utama
- Animation Academy
- Festival of the Lion King
- Mickey’s PhilharMagic
- Mickey and the Wondrous Book
Temukan Loop Induktif
Hong Kong Disneyland Park














